Breaking News:
Loading...

Cara Menyisipkan Video dari Youtube ke dalam Postingan blog

Sering kali kita mendapati beberapa video yang di putar di blog seseorang tanpa harus masuk ke situs darimana source dari video tersebut, dan cara menampilkan video seperti itu disebut embed video. kali ini saya akan mencontohkannya, saya ambil sumber video dari youtube.

1. Buka Situs YOUTUBE
2. Cari video yang anda inginkan sebagai contoh saya akan ambil video seperti dibawah ini


3. Lihat bagian dibawah judul Ada 3 opsi Share, Embed, Email


4. Klik Embed, otomatis ada teks yang terblok warna biru, ambil kode tersebut dan pastekan di mana saja sobat ingin kan salah satunya di blogspot


5. Selesai . . . .

Mudah kan? Selamat Belajar
Semoga Bermanfaat

0 komentar:

Selamat Datang di Jscelluler.blogspot.co.id Terimakasih Sudah Berkunjung | Temukan Kami di Facebook Jaya Sentosa NET | Bisa Sharing dan tanya - tanya seputar pengetikan dan pengeditan foto dan scanner Whatsapp : 085 8765 6578 3 | Mau Beli Flashdisk, Memory Hp atau Kabel Data Datang Ke alamat : Jalan Siliwangi Jekulo Karang Kudus